Dapat Memusnahkan Penyakit Iri Hati Juz Amma Surat Al-Fil Lengkap 5 Ayat Bahasa Arab dan Latin
SRIPOKU.COM - Setiap umat muslim selalu dianjurkan untuk senantiasa membaca kitab suci Alquran.
Selain mendapatkan pahala yang besar dari Allah SWT, membaca Alquran juga merupakan upaya untuk mencapai kelapangan hidup agar terhindar dari segala kesempitan.
Hampir semua surah di dalam Alquran memiliki keutamaan bagi umat muslim yang mau membaca dan memahaminya, tak terkecuali surat At-Fil.
Surat Al-Fil lengkap tulisan Arab, latin, arti dan keutamaannya.
Surat Al-Fil adalah surah ke-105 dalam Alquran dan terdiri atas 5 ayat.
Surat Al Fil tergolong pada surah Makkiyah. Nama Al Fiil sendiri berarti Gajah yang diambil dari ayat pertama dari surat ini.
Topik surat Al Fil adalah kisah gagalnya usaha penghancuran Ka'bah oleh Abrahah (raja yaman) dan 60.000 tentaranya, dalam tentara tersebut termasuk diantaranya 13 gajah (atau 9 dalam versi lain).
Dengan izin Allah SWT, pasukan gajah tersebut dikalahkan oleh burung burung ababil.
Tahun terjadinya peristiwa ini juga dicatat dalam sejarah Islam sebagai Tahun Gajah.
Berikut Bacaan Surat Al Fil dalam Bahasa Arab, Latin dan Artinya lengkap dengan Keutamaan Surah Al-Fiil.
Baca juga: Keutamaan Juz Amma Surat At-Takasur Bagi Orang yang Mencari Harta yang Halal, Lengkap 8 Ayat & Arti
0 Response to "Dapat Memusnahkan Penyakit Iri Hati Juz Amma Surat Al-Fil Lengkap 5 Ayat Bahasa Arab dan Latin"
Post a Comment